Ramadhan Berkah, Komunitas Milenial Peduli Santri Bagi-bagi Takjil ke Pengguna Jalan

Avatar

- Redaksi

Jumat, 24 Maret 2023 - 22:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komunitas Milenial Peduli Santri saat Bagi-bagi Takjil ke Pengendara, Jum'at (24/3/2023).

Komunitas Milenial Peduli Santri saat Bagi-bagi Takjil ke Pengendara, Jum'at (24/3/2023).

BATANGHARIMemasuki awal bulan Ramadhan 1444 H Komunitas Milenial Peduli Santri (MPS) Kecamatan Marosebo Ulu, Kabupaten Batanghari tetap menunjukkan komitmennya untuk terus berbagi dan peduli terhadap sesama.

Bila pada hari biasa komunitas ini menggelar program berbagi Alquran kepada santri-santri, namun saat Ramadhan ini diisi dengan program berbagi takjil.

Program berbagi takjil dilakukan perdana ini dengan tema “Indahnya berbagi kurma bersama Dalam Rangka Menjalin Ukhuwah Islamiah” pada hari Jum’at (24/3/2023) sore di Jalan Lintas JambiMuara Bungo, tepatnya di Kelurahan Simpang Sungai Rengas, Kecamatan Marosebo Ulu, Kabupaten Batanghari.

BACA JUGA :  Daftar Makanan dan Minuman yang Pantang Dikonsumsi Penderita Asam Urat

Sebanyak 100 paket takjil yang terdiri atas minuman dan Kurma dibagikan ke pengguna jalan yang melintas.

Ketua komunitas Milenial Peduli Santri (MPS) Herman mengungkapkan bahwa masyarakat Marosebo Ulu begitu antusias saat menerima takjil gratis.

“Antusias masyarakat sangat baik menerima takjil gratis, warga senang menerima dan mengucapkan banyak terima kasih kepada komunitas Milenial Peduli Santri dan tim. Salah seorang warga juga mendoakan agar relawan tetap dalam lindungan Allah Ta’ala,” ujarnya.

Untuk tahap awal pihaknya memang hanya membagikan 100 paket takjil, namun pada kegiatan berikutnya akan ditingkatkan lagi.

BACA JUGA :  Daftar Makanan dan Minuman yang Pantang Dikonsumsi Penderita Asam Urat

Herman menyebutkan, pembagian takjil berbuka puasa akan menjadi agenda rutin selama bulan suci Ramadan.

“Semoga pembagian takjil berbuka puasa ini bermanfaat, khususnya kepada masyarakat yang beragama muslim yang menjalankan ibadah puasa, terimah kasih sekali lagi saya ucapkan kepada para donatur yang telah iklas hati untuk membantu terlaksananya kegiatan ini,” ucapnya.

Ia juga menambahkan, juga kepada teman – teman anggota, terlebih kepada para pengurus Komunitas Milenial Peduli Santri (MPS) serta masyarakat sekitar yang telah menerima kehadiran giat kita ini.

“Terimakasih untuk semuanya. Dan Selamat berbuka puasa,” tutupnya. (Red)

Berita Terkait

Resmi Tutup Kegiatan FTA TAMBAT, Sekda Batanghari Berikan Doorprize Mobil 
Lepas Ratusan Ofroader TAMBAT FTA, Wabup Batanghari Imbau Jaga Keselamatan 
Pengacara Edi Thamrin Sebut Gugatan Perdata Iwan Setiawan Tak Bisa Dibuktikan 
Kades Teluk Melintang Diduga Mutasi 3 Perangkatnya Tanpa Aturan
Belum Lunasi Uang SPP, Murid di SMAN 7 Batanghari Akui Tak Dapat Kartu Ujian
Terpilih Aklamasi, Azwar Nahkodai JOIN Batanghari
Oknum Kades di Batanghari Dengan Asyiknya Bermain Judi Online saat Jam Ngantor
Ada Apa dengan Dinas PDK, Mantan Kepsek Sempat Dihebohkan Gelapkan Aset Milik Sekolah Kini Kembali Dilantik

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 16:32 WIB

3 Anggota DPRD Tanjab Timur Hadiri Musrenbang Penyusunan RKPD 2026 di Kecamatan Muara Sabak Barat 

Sabtu, 8 Februari 2025 - 20:51 WIB

Penerapan Asas Dominus Litis, Ini Kata Sahroni Pengamat Hukum Jambi

Jumat, 7 Februari 2025 - 20:37 WIB

Maklumat MUI: Orang Kaya Pakai LPG 3 Kg Haram!

Jumat, 31 Januari 2025 - 17:34 WIB

Awal Puasa Ramadan Versi Muhammadiyah dan Prediksi Pemerintah/NU

Selasa, 28 Januari 2025 - 16:40 WIB

Ini Menurut BMKG Kenapa Imlek di Indonesia Selalu Hujan

Sabtu, 25 Januari 2025 - 15:24 WIB

Hamdi Zakaria : Inilah Hak dan Kewajiban Karyawan yang Wajib Dipenuhi Perusahaan

Minggu, 5 Januari 2025 - 17:04 WIB

Terpilih Secara Aklamasi, Sri Rahayu Resmi Pimpin PW Fatayat NU Provinsi Jambi Masa Khidmat 2025-2030

Jumat, 3 Januari 2025 - 10:48 WIB

Hasil Lanjutan Sidang KKEP, Polri Tegas Tangani Kasus di Event DWP 2024

Berita Terbaru