Gelar Peringatan Nuzulul Qur’an, Polres Tanjabtim Berbagi Kepada Anak Yatim

Avatar

- Redaksi

Selasa, 11 April 2023 - 01:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANJAB TIMURPolres Tanjab Timur menggelar peringatan Nuzulul Qur’an di Masjid Nurul Hidayah Komplek Polres Tanjab Timur, Senin (10/4/23) malam.

Acara Nuzulul Qur’an ini dihadiri langsung Kapolres Tanjung Jabung Timur AKBP Heri Supriawan, S.I.K, para PJU, PA Staf dan Brigadir serta Jamaah Masjid Nurul Hidayah Polres Tanjab Timur.

Sebelum pelaksanaan Nuzulul Qur’an terlebih dahulu melaksanakan Sholat Issya dan Tarawih berjamaah dengan Imam Ustad Hendri, S.Ag.

Kapolres Tanjab Timur dalam sambutannya mengatakan Nuzulul Qur’an kali ini mengangkat motto dalam pelaksanaan Nuzulul Qur’an “Qur’an Sebagai Pedoman dan Sumber Inspirasi Sukses Dalam Kehidupan” sebagai pedoman kepada umat muslim untuk melaksanakan dan menjauhi segala larangan Allah Subhana Wataala.

Kapolres juga menginformasikan bahwasanya sebentar lagi Polres Tanjab Timur akan melaksanakan Ops Ketupat 1444 H/2023.

“Saya berharap mari kita bersama-sama menciptakan Sitkamtibmas dan Sitkamseltibcar Lantas dalam keadaan tertip aman dan lancar,” ucapnya.

Adapun tausiah yang disampaikan oleh Ustad Syafii, S.Ag menjelaskan bahwasanya pada 17 Ramadhan Qur’an diturunkan sebagai petunjuk umat muslim untuk menjalankan segala perintah Allah SWT dan Menjauhi segala larangannya.

Dipenghujung giat Nuzulul Qur’an Kapolres Tanjab Timur menyempatkan diri untuk berbagi dan tidak kurang dari 16 orang Yatim Piatu diberikan bingkisan.

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Humas Polres Tjt

Berita Terkait

Punya Perahu Lomba Sendiri, Masyarakat Teluk Dawan Ucapkan Terima Kasih Kepada Anggota DPRD Syahbudin 
PT Kaswari Unggul Salurkan 600 Paket Sembako, Masyarakat Ucapkan Terima Kasih
Diah Utami Muslimin Tanja Dilantik Jadi Ketua TP PKK Tanjab Timur
Kembalikan Formulir Pendaftaran, Rustam Optimis Maju Sebagai Calon Ketua KONI Tanjabtim 
Warga Teluk Dawan Diteror Buaya, Berharap Pihak BKSDA Segera Turun Mengambil Tindakan 
Dari Magelang, Bupati Dillah Hich Perintahkan Kemacetan Rasau-Lambur Segera Diurai
Hari Pertama Wabup Muslimin Ngantor, Bupati Dillah Sempatkan Menyapa dari Magelang 
Dukung Ketahanan Pangan, Wakapolda Jambi Tinjau Lahan Pertanian di KTM Tanjab Timur 

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 18:21 WIB

Punya Perahu Lomba Sendiri, Masyarakat Teluk Dawan Ucapkan Terima Kasih Kepada Anggota DPRD Syahbudin 

Sabtu, 22 Maret 2025 - 12:53 WIB

PT Kaswari Unggul Salurkan 600 Paket Sembako, Masyarakat Ucapkan Terima Kasih

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:12 WIB

Kembalikan Formulir Pendaftaran, Rustam Optimis Maju Sebagai Calon Ketua KONI Tanjabtim 

Jumat, 28 Februari 2025 - 09:16 WIB

Warga Teluk Dawan Diteror Buaya, Berharap Pihak BKSDA Segera Turun Mengambil Tindakan 

Rabu, 26 Februari 2025 - 00:15 WIB

Dari Magelang, Bupati Dillah Hich Perintahkan Kemacetan Rasau-Lambur Segera Diurai

Senin, 24 Februari 2025 - 17:12 WIB

Hari Pertama Wabup Muslimin Ngantor, Bupati Dillah Sempatkan Menyapa dari Magelang 

Jumat, 21 Februari 2025 - 08:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Wakapolda Jambi Tinjau Lahan Pertanian di KTM Tanjab Timur 

Kamis, 20 Februari 2025 - 21:06 WIB

Bupati Tanjabtim Dillah Beri Statement Tegas Kepada Para ASN

Berita Terbaru