TANJAB TIMUR – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) kabupaten Tanjung Jabung Timur mengumumkan nama-nama petugas Panwaslu untuk 11 kecamatan di Tanjab Timur, Kamis (23/05/2024).
Pengumuman itu tertuang dalam Surat Bawaslu kabupaten Tanjab Timur Nomor : 78/KP.01.00/JA-08/05/2024.
Berikut nama-nama anggota Panwaslu kecamatan terpilih berdasarkan hasil seleksi yang sudah ditandatangani kelompok kerja pembentukan Panwaslu kecamatan.
Penulis : Pikur Pradana