Tanjab Timur Gaungkan Perayaan HUT ke-79 RI, Institut Islam Al Mujadid Sabak Melaksanakan Upacara Perdana Setelah Beralih Bentuk Menjadi Institut

Avatar

- Redaksi

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 21:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oleh : Febriansyah, S.E.,M.M

(Dosen Institut Islam Al Mujadid Sabak)

Institut Islam al mujadid sabak menggelar upacara hari ulang tahun kemerdekaan republik Indonesia ke-79 untuk pertama kalinya setelah beralih bentuk dari sekolah tinggi ilmu ekonomi syariah – al mujadid menjadi institut Islam al mujadid sabak. Kegiatan peryaaan HUT kemerdekaan RI KE-79 dilakukan bertepatan di kampus 1 institut islam al mujadid sabak yang berlokasi di kecamatan muara sabak barat, bertindak sebagai pembina upacara, rektor Institut Islam al mujadid sabak, Dr. Wargo, M.Pd dan di hadiri oleh semua civitas akademik institut Islam al mujadid sabak di antaranya ketua yayasan, para wakil rektor, para Dekan, Ketua Prodi serta dosen dan para mahasiswa institut Islam al mujadid sabak.

Para dosen dan mahasiswa tampak sangat ceria dan bersemangat menyambut perayaaan hut kemerdekaan RI KE-79 di kampus tercinta yang juga merupakan satu satu nya perguruan tinggi terfavorit dan diminati oleh masyarakat kabupaten Tanjung jabung timur saat ini.

Kemudian rektor institut Islam al mujadid sabak Dr. Wargo, M.Pd dalam amanatnya menjelaskan pentingnya Semangat perjuangan dan gotong royong dalam meraih kemerdekaan untuk membangun sebuah bangsa yang maju. Perjuangan tanpa Semangat gotong royong bukanlah apa-apa dan Semangat kebersamaan adalah kunci dalam meraih setiap tujuan besar, termasuk perjuangan dalam pendidikan yang harus di laksanakan dengan Semangat gotong royong guna mencapai insitusi pendidikan yg berkualitas, Kompetitif dan unggul .

Lebih lanjut, rektor menyampaikan harapannya kepada semua elemen di civitas akademika institut Islam al mujadid sabak baik itu dosen dan mahahswia untuk bekerja keras menunjukan sikap yg responsif dan tanggap dalam menciptakan Sumber daya manusia yang berkualitas, loyal dan kreatif untuk menjadikan institut Islam al mujadid sabak sebagai salah satu perguruan Tinggi yang cerdas, terampil, mandiri dan berdaya guna untuk masyarkat.

Rektor juga menyampaikan progres kampus setelah tim akreditasi dan tim asesor lapangan meninjau lokasi kampus insyalah akan menambah jumlah program studi baru melihat jumlah penerimaan mahasiwa baru yang melanjutkan pendidikan di institut Islam al mujadid sabak setiap tahunya mengalami peningkatan. Pencapaian ini tentu berkat kerja keras dan kekompakan dari seluruh civitas akademika, para dosen dan mahasiwa.

Selanjutnya, rektor menghimbau kepada seluruh tenaga pendidik dan para mahahswia untuk sama sama berkolaborasi mengejawantahkan visi misi kampus untuk menjadi salah satu perguruan tinggi yang tangguh dan Hebat (Humanist, Excellent, Brave, Active, Taqwa).

Berita Terkait

Ketua DPRD Tanjab Timur Zilawati Pantau Arus Lalu Lintas di Pos Pelayanan Idul Fitri 
Makna Idul Fitri Bagi Muhammad Tahang, Kepsek SMAN 8 Tanjab Timur 
Pererat Silaturahmi dan Menjaga Kamtibmas, Jajaran Polres Tanjabtim Melaksanakan Safari Ramadhan Keliling 
Miris! Lubang dan Besi di Jembatan Pematang Pulai Muncul ke Permukaan, AWASI Bersuara 
Jelang Ramadhan, Masyarakat Teluk Dawan Melaksanakan Kerja Bakti Bersih-bersih Tempat Ibadah dan TPU 
Sambut Ramadhan, Polres Tanjab Timur Gelar Baksos Presisi Polri Bersama Mahasiswa 
Jalin Silaturahmi, Humas Polres Tanjabtim Gelar Coffee Morning Bersama Insan Pers 
Persoalan Kompensasi Karyawan Terus Bergulir, Pemkab Tanjab Timur Tutup Mata?

Berita Terkait

Sabtu, 12 April 2025 - 19:05 WIB

Kunjungi Karangsong, Bupati Tanjab Timur Dillah Optimis Wujudkan Kesejahteraan Nelayan 

Sabtu, 5 April 2025 - 14:39 WIB

Puluhan Kepala Keluarga di Desa Sungai Tering Dambakan Aliran Listrik 

Selasa, 1 April 2025 - 16:48 WIB

Lomba Pacu Perahu Tradisional di Kelurahan Teluk Dawan Resmi Dibuka 

Rabu, 26 Maret 2025 - 21:51 WIB

Wujudkan Keamanan Maksimal, Kapolres Tanjabtim Cek Kesiapan Pospam Perayaan Idul Fitri di Desa Rantau Karya 

Sabtu, 22 Maret 2025 - 18:21 WIB

Punya Perahu Lomba Sendiri, Masyarakat Teluk Dawan Ucapkan Terima Kasih Kepada Anggota DPRD Syahbudin 

Sabtu, 22 Maret 2025 - 12:53 WIB

PT Kaswari Unggul Salurkan 600 Paket Sembako, Masyarakat Ucapkan Terima Kasih

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:14 WIB

Diah Utami Muslimin Tanja Dilantik Jadi Ketua TP PKK Tanjab Timur

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:12 WIB

Kembalikan Formulir Pendaftaran, Rustam Optimis Maju Sebagai Calon Ketua KONI Tanjabtim 

Berita Terbaru