Rumah permanen di Desa Pematang Gajah Hangus Terbakar, Kerugian Ditaksir Ratusan Juta Rupiah

Avatar

- Redaksi

Rabu, 15 Maret 2023 - 00:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MUARO JAMBI – Satu unit rumah warga di RT 01 Desa Pematang Gajah, Kec. Jambi Luar Kota, Kab. Muaro Jambi, Selasa (14/3/23) malam ludes terbakar.

Beruntung peristiwa itu tidak menelan korban jiwa.

Kapolres Muaro Jambi AKBP Muharman Arta, SIK dikonfirmasi membenarkan peristiwa tersebut.

Kapolres mengatakan Objek yang terbakar tersebut satu unit rumah permanen milik Iwan (45) warga jalan Slamet Riyadi Rt. 16 No 05 kel. Legok Danau Sipin Kota Jambi yang dikontrakan kepada Gunawan.

“Kami mendapatkan informasi kejadian sekira pukul 20.45 WIB,” ujarnya dihubungi via WhatsApp.

BACA JUGA >>  Punya Perahu Lomba Sendiri, Masyarakat Teluk Dawan Ucapkan Terima Kasih Kepada Anggota DPRD Syahbudin 

Lanjut Muharman, asal api sementara di duga dari konsleting listrik.

“Dugaan itu berdasarkan keterangan saksi Siti Maisaroh melihat dari dalam rumah ada api seperti kembang api di bagian atap rumahnya. Selanjutnya ia keluar dari rumahnya dan melihat telah terjadi kebakaran,” ungkap Muharman.

Rumah didiami korban tersebut baru sekitar 2 bulan yang lalu dikontrakan Gunawan.

“Sebelum terbakar sekira pukul 20.15 WIB Gunawan pergi, namun Siti Maisaroh tidak mengetahui pergi kemana,” sambung Kapolres Muaro Jambi.

Dalam musibah kebakaran ini, tidak ada korban jiwa, sedangkan kerugian di perkirakan mencapai ratusan juta rupiah.

BACA JUGA >>  Punya Perahu Lomba Sendiri, Masyarakat Teluk Dawan Ucapkan Terima Kasih Kepada Anggota DPRD Syahbudin 

Sekitar pukul 22.10 WIB api berhasil di padamkan oleh Petugas Damkar Muaro Jambi.

“Alhamdulillah tidak ada korban jiwa, pada saat musibah terjadi. Kerugian ditaksir sekitar Rp 100 juta,” tambahnya.

Atas musibah ini Kapolres Muaro Jambi mengajak dan mengimbau masyarakat untuk tetap berhati hati, terutama dalam penggunaan listrik.

Pastikan rumah yang ditinggal dalam keadaan aman, selain itu masyarakat juga diminta untuk memeriksa kabel listrik rumahnya, jika sudah tidak layak di pakai, segera untuk diganti. (Red)

Berita Terkait

15 Unit Rumah Penduduk di Sadu Hangus Terbakar, 1 Orang Meninggal Dunia 
Seorang Remaja di Tebo Hilang Tenggelam Usai Melompat ke Danau Riak
BREAKING NEWS : Rumah Nenek 60 Tahun di Muara Sabak Barat Ludes Terbakar
Koperasi BAM Gelar Rapat Anggota Tahunan
Dinas Kehutanan Jambi Tuntaskan Konflik Koperasi BAM dengan Kelompok Tani Karya Makmur
Aktivitas Warga SAD di Lahan Koperasi BAM Disebut Tak Punya Dasar Hukum
Pemerintah Berikan Penjelasan Terkait Pembekuan Koperasi BAM dan Legalitas Kelompok Tani Karya Makmur
Berantas Geng Motor, Polsek Sungai Gelam Bentuk Duta dan Patroli Rutin

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 18:21 WIB

Punya Perahu Lomba Sendiri, Masyarakat Teluk Dawan Ucapkan Terima Kasih Kepada Anggota DPRD Syahbudin 

Sabtu, 22 Maret 2025 - 12:53 WIB

PT Kaswari Unggul Salurkan 600 Paket Sembako, Masyarakat Ucapkan Terima Kasih

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:12 WIB

Kembalikan Formulir Pendaftaran, Rustam Optimis Maju Sebagai Calon Ketua KONI Tanjabtim 

Jumat, 28 Februari 2025 - 09:16 WIB

Warga Teluk Dawan Diteror Buaya, Berharap Pihak BKSDA Segera Turun Mengambil Tindakan 

Rabu, 26 Februari 2025 - 00:15 WIB

Dari Magelang, Bupati Dillah Hich Perintahkan Kemacetan Rasau-Lambur Segera Diurai

Senin, 24 Februari 2025 - 17:12 WIB

Hari Pertama Wabup Muslimin Ngantor, Bupati Dillah Sempatkan Menyapa dari Magelang 

Jumat, 21 Februari 2025 - 08:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Wakapolda Jambi Tinjau Lahan Pertanian di KTM Tanjab Timur 

Kamis, 20 Februari 2025 - 21:06 WIB

Bupati Tanjabtim Dillah Beri Statement Tegas Kepada Para ASN

Berita Terbaru